Skip to main content

Siti Khadijah retail

Berawal ketika Puan Padzilah Enda Sulaiman, sang pendiri melihat banyaknya permasalahan yang dihadapi kaum wanita dalam melaksanakan salat, terutama dengan mukena yang tepat, nyaman dan menutup aurat lebih baik.

Kepedulian tersebut melahirkan Brand Siti Khadijah di tahun 2009 yang berfokus kepada mukena, setiap bagiannya dibuat dengan memperhatikan detail dan berbeda dengan mukena lainnya karena terdapat karet premium pada bagian dahi yang menutup area rambut, lycra bagian dagu yang nyaman, panjang kain menutup aurat, serta desain kepala klasik yang cocok untuk semua jenis wajah dan satu-satunya mukena yang memiliki ukuran pada bagian muka.

Siti Khadijah telah mengoperasionalkan sebanyak 50 toko di Malaysia dan Indonesia, memproduksi lebih dari 600.000 mukena per tahun dengan tenaga kerja >800 orang di Indonesia & Malaysia.

Siti Khadijah

#UntukYangSeriusBeribadah

Siti Khadijah tersedia di: